Customer Stories

How ADW Consulting Optimizes Procurement Functions to Support the Production Growth of a Renowned Petrochemical Company in Indonesia?

Perusahaan petrokimia ternama di Indonesia, yang selama 25 tahun fokus memproduksi resin Polipropilena (resin PP), hendak membangun sebuah pabrik baru untuk meningkatkan kapasitas produksinya hingga 10 kali lipat. Proyek ini merupakan inisiatif strategis dengan nilai investasi yang signifikan dan tingkat risiko yang tinggi bagi perusahaan. Karena proyek ini merupakan pengalaman baru, diperlukan proses dan prosedur […]

Workshop Implementasi TKDN dalam Proses Pengadaan bersama PT Permodalan Nasional Madani (PNM)

Gambar 3. Peserta Workshop

Pemerintah Republik Indonesia telah menerapkan aturan TKDN (Tingkat Komponen Dalam Negeri) pada proses pengadaan barang dan jasa untuk memperkuat industri dalam negeri dan mengurangi ketergantungan impor. TKDN mengacu pada proporsi komponen dalam negeri dalam barang, jasa, dan gabungannya. Sektor KL, Pemda, dan BUMN/BUMD diwajibkan memiliki TKDN dengan persentase yang telah ditetapkan. PT Permodalan Nasional Madani […]